Home Forums Forum Masalah Umum mau naya silsilah Re:mau naya silsilah

#72168333
Munzir Almusawa
Participant

Alaikumsalam warahmatullah wabarakatuh,

Limpahan cahaya keagungan Lailatulqadar semoga melimpah kepada anda dan keluarga,

mengenai gelar Almusawa adalah pada Assayyid Ahmad ALmusawa bin Abubakar bin Abdurrahman Assegaf.
digelari Almusawa karena mendamaikan dua qabilah besar yg bertikai ratusan tahun, damai dengan sebab beliau yg menyatukan mereka dengan izin Allah swt tentunya, Almusawa berarti yg menengahi.

beliau wafat pada 869 Hijriyah, salah satu dzkirnya adalah 70 ribu Laa ilaaha illallah, dan beliau pun asyik dalam Alqur\’an.

wallahu a\’lam