Home Forums Forum Masalah Tauhid hikayat ratib saman Re:hikayat ratib saman

#80889141
Munzir Almusawa
Participant

Alaikumsalam warahmatullah wabarakatuh,

semoga kemuliaan ramadhan, keagungan shiyaam, kesucian Qiyaam, keberkahan Alqur;an, dan cahaya Lailatul Qadr selalu terlimpah dan menghiasi hari hari anda dan keluarga.

Saudaraku yg kumuliakan,
saya belum menemukan riwayat yg tsigah mengenai keutamaan wirid samman, saya tak pula berani menyarankan anda membacanya karena sanad beliau belum saya ketahui,

Demikian saudaraku yg kumuliakan, semoga sukses dalam semua cita cita, semoga dalam kebahagiaan selalu,

Wallahu a’lam