Habib Munzir,
Mohon pencerahannya
Beberapa hari yang lalu, saya bermimpi. Dalam mimpi saya itu, saya sedang tidur dan bermimpi rasulullah.
Pertanyaannya, apakah saya memang berjumpa dengan Rasul, karena saya tidak langsung memimpikan beliau. Tapi lewat mimpi dalam mimpi
Jika memang benar, sungguh Alhamdulillah. merupakan nikmat terbesar yang saya dapat selama ini karena dari dulu saya sangat menginginkannya untuk berjumpa Rasulullah walau dalam mimpi