Alaikumsalam warahmatullah wabarakatuh,
kebahagiaan dan Kesejukan Rahmat Nya semoga selalu menaungi hari hari anda,
Saudaraku yg kumuliakan,
sudah berkali kali anda menanyakan ini dan saya telah berkali kali menjawabnya bahwa diantara saya dg Hb Hasan bin Jakfar Assegaf tidak ada perselisihan apalagi permusuhan, kami bersahabat dan bersaudara dan sering sms dg akrab walau jarang berjumpa.
hb hasan adalah saudaraku dunia dan akhirat, dan beliau juga berpadu dg semua para Da;i dan habaib di Jakarta.
saudaraku, saya peringatkan anda untuk mencukupkan pertanyaan anda yg terus berulang ulang dg pertanyaan yg sama,
pertanyaan saya adalah ada apa dihati anda hingga menyangka diantara MR dan NM ada permusuhan?
sekali lagi anda menanyakan ini nama anda akan di Blok dan tidak bisa lagi bertanya di web saya.
Demikian saudaraku yg kumuliakan, semoga dalam kebahagiaan selalu, semoga sukses dg segala cita cita,
Wallahu a\’lam